Ada satu gerakan smart yang kembali dihembuskan timeline belakangan ini. Gerakan mengubur konten negatif cerita abg agar kembali memuat info-info positif tentang generasi muda Indonesia. Sebagai blogger dan penggiat dunia online, saya tentu tertarik dengan gerakan ini.
Sambil menunggu gelombang kedua the next calon karyawan di teras depan pilihan teman-teman di sini, saya membayangkan apa cerita abg yang akan dibawa anak baru lulus ini nanti. Semangat mereka menjalani masa-masa abgnya adalah cerminan bagaimana mereka akan menjadi tenaga handal bagi perusahaan yang saya cintai. Apakah mereka peduli tentang konten positif, atau hanya peduli tentang posisi? We’ll see. Karena kehandalan kinerja seseorang biasanya tersembunyi di balik penampilannya yang mencerminkan pendidikan yang dia dapat di keluarganya.
Sosok yang handal di pekerjaan biasanya adalah pribadi yang memiliki dukungan kuat dari keluarga. ~ (nengbiker, 30something, ngga bisa jauh dari keluarga)
Siapakah sosok handal yang selama ini selalu bisa membantumu di saat kerja berat dan yang bisa menghiburmu di waktu terbaikmu bersama keluarga? Bingung? Coba intip siapa yang selalu kamu bawa saat bertemu klien. Coba ingat-ingat lagi siapa yang membantumu tertawa saat bersama keluarga.
Semua karena cinta. Tawa penuh cinta bisa membantu pekerja keras melewati hari-harinya dengan semangat. Apalagi bagi pekerja online yang hampir seluruh harinya berada di balik layar monitor. Pekerjaan akan terasa ringan dan maksimal apabila partnernya merupakan sosok yang handal buat bekerja. Bukan, bukan melulu orang, tapi bisa jadi sebuah benda mati tapi bisa membuatmu ‘hidup’ dalam pekerjaan dan menceriakan hari-harimu bersama keluarga adalah partner handalmu.
Jika kamu menginginkan partner handal seperti kriteria di atas, pilihlah yang tidak hanya membuatmu tampil keren dengan notebook slim yang paling tipis di kelasnya, tapi juga yang didukung performa Intel® Processor di dalamnya. Seperti jajaran notebook terbaru dari Acer yaitu Acer Aspire E1-432 yang tidak hanya handal namun 30% lebih tipis di kelasnya.
Acer tidak pernah lupa membuat bahagia pecinta produknya dengan kembali meluncurkan notebook tipis dengan tampilan premium yang bisa diandalkan saat bekerja sekaligus untuk menambah keceriaan saat kumpul keluarga. Acer Aspire E1-432 tidak melupakan kebutuhan pekerjaan dengan tetap dilengkapi optical drive untuk memasukkan file penting dan juga bisa digunakan untuk menonton foto atau film bersama keluarga.
Kalau optical drive masih belum cukup untuk mendukung aktivitas multimedia bersama keluarga, manfaatkan juga 3 port USB yang satu diantaranya sudah menggunakan USB 3.0 dengan transfer data 10x lipat lebih kencang dibandingkan USB 2.0. Asyiknya juga, kalau kamu memakai Acer Aspire E1-432 ngga bakal bingung untuk memindahkan foto dari memory card karena sudah ada card readernya juga! Praktisnya lagi, kamu bisa menggunakan VGA portnya untuk keperluan presentasi lewat proyektor, atau pakai saja port HDMI untuk menampilkan gambar pada LCD/LED eksternal. Ini bakal jadi pengalaman baru buat kamu dengan teman kerja, dan tentu bisa dimanfaatkan juga buat keluarga.
Sebenarnya kalau mau melihat lebih jauh, ada lagi kehandalan Acer Aspire E1-432 yang perlu kamu ketahui. Notebook ini menggunakan prosesor Intel 4th Gen terbaru atau nama kode-kodeannya disebut Hasswell, yaitu prosesor Intel® Dual Core Celeron® Processor 2955U yang memiliki dua buah inti (dual core) dan berjalan pada kecepatan 1.40 GHz. Kehandalan prosesor ini bisa dibuktikan pada daya tahan baterainya nanti. Kualitas grafisnya pun tidak perlu diragukan karena kinerja Intel HD graphics terbarunya bikin main game jadi jauuuh lebih nyaman. Ngga perlu takut cepat kehabisan baterai saat bekerja, plus ngga perlu takut cepet panas saat nonton film atau main game.
Dengan memakai notebook handal Acer Aspire E1-432, pekerjaan bisa diselesaikan kapan saja, ide bisa dituangkan di mana saja, dan waktu-waktu di antaranya jadi jauh lebih berkualitas bersama keluarga. Teman? Tentu tidak ketinggalan. Semangat menularkan konten positif ‘Cerita ABG’ pun jadi lebih gencar tidak hanya ke teman, namun juga directly ke keluarga.
Ah semakin ngga sabar buat interview calon karyawan. Saya bakal kulik cerita abg yang baru lulus itu lebih dalam tentang tujuannya bekerja dan hubungannya bersama keluarga! Bagaimana, ada ide buat pertanyaan? Pilih ya:
– cerita abg kategori pekerja
– cerita abg kategori pencari kekayaan
– cerita abg kategori pencari gebetan (#eh)
tertanda: lagi pengen ngisengin calon karyawan 😀
Tulisan ini diikutsertakan dalam event “30 Hari Blog Challenge, Bikin Notebook 30% Lebih Tipis” yang diselenggarakan oleh Kumpulan Emak Blogger (KEB) dan Acer Indonesia.
Keren Mak, awalnya tentang ABG trus disambung ke Acer …
Moga sukses yaa 🙂
ayo mak!
ABG = Aih, nengBiker Good ngasih postingannya ini ^_^
ah mantep banget komen abg yg ini mah =))
Hiks .. komen saya ilang mak
done ya mak 😉
matur nuwus sudah berkunjung sampe dikira spam =))
ah nengbiker kreatif banget, kukira lagi ikutan kontesnya Warung Blogger tentang Cerita ABG, ehhh ternyata didalamnya berisi si tipis to..wahhhh hebat-hebat, patut ditiru….
kunjunganku mak, waw…bisaan ya ceritanya, seru sekali ya mak…..sukses mak 🙂
deadlinenya mepet sih mak =))
Dapet 2 tema ya mak. ABG & Acer.
Aku juga ABG loh, angkatan beraapaaa gitu 😆
syukkaa tulisannya ini 😉 sukses ya cantiik…
jadi angkatan berapa mak? tau2 sama kek aku =))
akuh abege jugak… anak babeh gue..hehehe…
klo aku anak babeh gemuk
#eh
Satu kali dayung dua tiga pulau terlampaui 🙂
Saya abege. Sumpah! 🙂
Keren banget Mak tulisannya 🙂
sukses yaaa
wah, cerita abg nya langsung melesat di pejwan gugel 😀
semoga aman sampek tgl deadline mbak 😀
Jury visit. Terima kasih sudah berpartisipasi.