Halo, yang sudah libur bagaimana kabarnya di kampung halaman? Buat yang lagi nyobain jalan-jalan tol fungsional dan lebih cepat sampai rumah, selamat ya! Buat yang masih antri di loket check in bandara, yang sabar ya! Buat yang naik kereta api, naik bis dan naik kapal, semoga rumah kini lebih mudah...
Category - jalan-jalan
“Nama hotelnya apa, Ma, biar saya carinya di Google Maps,” saya berusaha memecah keheningan di mobil karena kami terpisah dari rombongan dan tak tahu jalan pulang. Eh jalan ke lokasi kondangan. Hari sudah malam dan Kediri sedang hujan tipis gerimis manis. “Hotel Dedaun apa gimana...
Ada serenade sumbang setiap saya mengingat kota kelahiran orangtua ini. Jalan-jalan ke Yogyakarta biasanya terbentuk sebagai liburan ke rumah eyang dalam periode masa sekolah. Main ke Yogyakarta berarti mengingat masa kecil hingga dewasa, dari naik kendaraan umum sampai jadi supir travel. Kenangan...
Kamu k-popers? Ngaku nge-stan boyband atau pengikut setia drama Korea? Kalau iya, ngaku aja, deh. Pasti salah satu tempat di dunia yang pengin banget kamu kunjungi adalah Seoul. Kalau nggak Seoul, bisa jadi Busan. Iya, apa iya? Nggak salah, kok. Zaman sekarang, siapa sih yang bisa menolak pesona...
Malang boleh kaya destinasi wisata pantai di bagian selatan, tapi Kota Batu jelas nggak mau kalah bersaing dengan membangun banyak tempat wisata theme park untuk keluarga. Dari Jatim Park 1, Jatim Park 2 aka Secret Zoo, Museum Angkut, Museum Reptil, dan yang terbaru Jatim Park 3 sedang dalam...
Banyaknya aplikasi agen-agen tiket dan hotel murah yang bisa diakses secara online itu sangat memudahkan lho. No offense lah buat yang uninstall karena masalah walk out. Saya sih mendapat banyak kemudahan membandingkan harga hotel dengan aplikasi tersebut. Seperti waktu jalan-jalan ke Batu...