Mba Marischka Pruedence boleh ke desa Hobbit, tapi di deket Malang juga ngga kalah penting punya ‘desa’ dengan rumah kayu yang tempatnya OK banget untuk habiskan weekend. Meski tempatnya belum begitu besar, Omah Kayu cukupan memberi angin segar buat yang suka hijau dan ketinggian. Baca...
Archive - December 2014
Ngepiting yuk? Di mana? Kepiting Cak Gundul.. Nda kurang jauh gitu? Ngga sih, kan sekalian pas pulang dari Surabaya. hihihi.. Kondisi jalan belakangan memang ngga memungkinkan untuk bersenang-senang ke kota sebelah lagi. Malasnyaaa kalau keluar Malang aja sudah macet, belum lagi nanti...
Besok jam 6 kita melepaskan tukik di pantai ya? Begitu pesan sebelum kami berangkat tidur dari Pak Junaedi, salah satu ranger dari Pusat Penangkaran Penyu di Sukamade. Buset, setelah melipir pantai semalaman, harus bangun pagi-pagi pula keesokan harinya. Namun perjuangan bangun pagi-pagi itu tidak...
Perjalanan ini tidak direncanakan sebelumnya. Membaca itinerary perjalanan ke Banyuwangi, ada nama Sukamade di situ. Ditilik dari posisinya, ada di pinggiran selatan Banyuwangi. Digugling dari treknya, ah tidak terlalu berat. Namun saya kecewa. Perjalanan ke Sukamade ini ternyata memisahkan saya...
Have you see that sign? Pojokan decal di Racel Tea ini menarik hati saat menanti teman-teman blogger datang dalam acara Blogger Party. Meet Up ini digagas oleh teman-teman dari Ma Chung University untuk berkumpul bersama onliners di Malang yang kian ramai bersuara. Kenapa di Racel Tea? Racel Tea...
Bukan meet up. Tapi Meat Up, tempat baru untuk para karnivora yang ingin memuaskan hasrat makannya. Jadi bukan melulu typo meski typo is our big enemy karena Meat Up bisa jadi tempat berkumpul bisa jadi juga untuk tempat makan saja. Seperti kemarin. Rencananya sih cuma ingin hang out bareng si dia...