Today tepat tanggal 1 Pebruari 2012, Celebrity Pancake resmi dilaunching. Pre order yang sudah dilakukan beberapa hari sebelum launching laris manis hingga out of order sehari sebelum tanggalnya. Info ketersediaan stock bisa dipantau di twitter account @durianpancakeN. Kenapa ada huruf N di...
Category - icip-icip kuliner
Bertahun-tahun lewat di daerah Dinoyo, depan Unisma, saya selalu tertarik dengan plank Ayam Lepaas di sana. Tapi sejak bertahun itu pula saya ngga pernah mampir ke sana –“. Posisi restoran memang menentukan pelanggan. Lokasi di Dinoyo dan rumah di Sawojajar bikin agak males menuju ke...
Penggagas durian pancake ini pasti salah satu kandidat pengisi acara TV ‘Bosan Jadi Pegawai’. Coba baca blognya di durianpancake.com, disebutkan dia totalan mengembangkan ini hanya dengan modal 300.000 aja. Mulai dari hanya beberapa pieces pancake yang laku setiap hari, sampai 8000...
Restoran Inggil di belakang Balaikota Malang adalah signature resto kota Malang yang sangat diminati wisatawan mancanegara. Dikenal dengan koleksi benda-benda kuno yang bernilai tinggi, resto Inggil memang memberikan nuansa tersendiri untuk pilihan kuliner wisatawan. Saya belum menemukan sesuatu...
Lagi-lagi kuliner Malang diramaikan sama pendatang baru yang punya ciri khas lucu. Dia ngga datang dalam jumlah besar, bahkan dia tampil cukup imut. Sego Djamoer. Muncul di timeline @malangkuliner dan sempat tertangkap mata. Promo, hari ini gratis! Saya sih iseng aja tadi sekalian nganter si pacar...
Pertengahan tahun ini waktu sempat jalan-jalan ke Jakarta, bertepatan dengan promo menu kudapan macaroons di Starbucks. Cookies bundar bertumpuk dengan warna-warni yang cute. Pas itu ngga beli sih. Ke Starbucks yang di Dufan soalnya, ngga nyaman mau nengkri. Dan seperti terobsesi macaroons, setelah...